KELAS : VI
TEMA
4 : GLOBALISASI
Petunjuk
umum :
1.
Tulislah namamu di lembar jawaban yang tersedia.
2.
Jawablah pertanyaan/soal yang kamu anggap mudah terlebih dahulu.
3.
Tanyakan kepada pengawas jika ada soal yang tidak jelas
4.
Periksa terlebih dahulu pekerjaanmu sebelum diserahkan kepada
pengawas.
KD : 3.3. Menelaah keberagaman sosial,
budaya, dan ekonomi masyarakat
|
A.
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat !
1.
Berikut ini adalah faktor yang mempengaruhi kondisi
perekonomian seseorang, kecuali ....
a. keterampilan
|
b. pendidikan
|
c. usaha dan kerja keras
|
d. kepandaian
|
2.
Cinta tanah air dapat diwujudkan dengan
….
a. Tidak memaksakan
kehendak kepada orang lain
b. Memakai
barang-barang pembuatan dalam negeri
c. Menyuruh orang
tua membeli barang-barang luar negeri
d. Mengikuti
gaya berpakaian luar negeri
|
3.
Kita harus saling menghargai semua orang dengan
keberagaman ekonomi yang berbeda. Jika keluarga kita masih kekurangan maka
sikap kita adalah ....
a. jangan
malu dan iri dengan mereka yang mampu
b. sombong dan iri dengan orang lain
|
c. tidak mau bergaul dengan orang yang kaya
d. tidak percaya diri karena keluarga kurang
mampu
|
4.
Keuntungan membeli barang di pasar
tradisional adalah ….
a. harga
mahal
|
b. semua ada
|
c. harga bisa
ditawar
|
d. produk luar negeri
|
5.
Sikap bangga terhadap produk dalam
negeri adalah ….
a. menggunakan
batik apabila diperintah
b. menggunakan
jas dalam setiap rapat
|
c. menggunakan
batik saat pertemuan resmi
d. menggunakan
batik saat latihan sepak bola
|
B. Isilah titik-titik dibawah ini dengan
jawaban yang benar !
6.
Cintah tanah air dapat diwujudkan
dengan ….
7.
Hidup saling menghargai dan membantu orang lain
tentunya akan menjadi modal utama untuk ... bangsa dan negara Indonesia.
8.
Salah satu produk khas Indonesia yang
mendunia adalah ….
C. Jawablah soal dibawah ini dengan benar
!
9.
Bagaimana cara kita mencintai produk-produk dalam negeri ?
10.
Kita harus saling menghargai semua orang dengan
keberagaman ekonomi yang berbeda. Ketika keluarga kita cukup berada, bagaimana
kita bersikap terhadap orang lain ?
KD : 3.2. Menggali isi teks penjelasan
(eksplanasi) ilmiah yang didengar dan dibaca
|
A.
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat !
Bacalah
teks berikut untuk soal nomor 11, 12 dan 20 !
Globalisasi dapat dimaknai sebagai
sebuah proses “ mendunia”. Seluruh bangsa dan negara di muka bumi ini semakin
terhubung satu dengan yang lain. Seakan tidak terpisah lagi oleh batas
wilayahnya. Era globalisasi ini seakan “Dunia tanpa batas”.
Kita
dapat dengan mudah menemukan berbagai produk dari Jepang, Korea, Cina, Amerika, Jerman dan berbagai negara lainnya.
Begitu pula produk Indonesia juga bisa ditemukan di banyak negara. Kita juga
dengan mudah menyaksikan siaran langsung dari berbagai belahan dunia melalui
tayangan televisi, mudahnya berkomunikasi dengan
sahabat dan keluarga, menelpon atau mengirim email kepada teman yang jauh.
Kita merasakan seolah-olah tidak ada batasan satu tempat dengan tempat yang
lain di era globalisasi ini.
(Sumber : Buku Siswa Tema 4,
hal.29)
|
11.
Sebuah proses “mendunia” dimana seluruh
bangsa dan negara dimuka bumi ini semakin terhubung satu dengan yang lain
disebut ….
a.
asosiasi
|
b. globalisasi
|
c. transmigrasi
|
d. televisi
|
12.
Globalisasi sebuah kata sering kita dengar dalam berbagai
topik percakapan. Kata dasar dari kata yang bercetak tebal tersebut adalah ….
a.
globalis
|
b. globalisasi
|
c. global
|
d. globa
|
13.
Globalisasi adalah … bagi masyarakat
Indonesia untuk memperluas perdagangan.
a. ancaman
|
b. peluang
|
c. hambatan
|
d. rintangan
|
Bacalah teks berikut untuk soal nomor 14, 15, 16 dan 17 !
Seni batik
berawal dari seni tradisional yang dibuat khusus untuk para petinggi keraton
pada jaman kerajaan di Nusantara.
Seiring dengan perkembangannya, kini kain batik telah dipakai berbagai
kalangan, bahkan telah mendunia. Pada tanggal 2 Oktober 2009, UNESCO
memberikan pengakuan dan mengesahkan secara resmi batik Indonesia sebagai
warisan budaya dunia.
(Sumber : Buku Siswa Tema 4,
hal. 37)
|
14.
Topik paragraf di atas adalah ....
a. Seni
batik Indonesia
b. Pembuatan batik
|
c. tujuan awal pembuatan batik
d. cara membuat batik
|
15.
Pada tanggal 2 Oktober 2009, UNESCO memberikan
pengakuan dan mengesahkan secara resmi batik Indonesia sebagai warisan budaya
dunia. UNESCO adalah badan di bawah naungan PBB di bidang ....
a. kebudayaan
|
b. sosial
|
c. kesehatan
|
d. pertanian
|
B.
Isilah
titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !
16.
Seiring dengan perkembangannya, kini kain batik
telah dipakai berbagai kalangan, bahkan telah mendunia. Arti kata “mendunia” adalah ....
17.
Seni batik berawal dari seni tradisional yang
dibuat khusus untuk para petinggi keraton pada jaman kerajaan di Nusantara. Perbaikan kata bercetak tebal menjadi
kosakata baku adalah ....
Bacalah
teks berikut untuk soal nomor 18, 19 dan 20 !
Era
globalisasi diberikan kemudahan masyarakat dalam hal komunikasi dan
transportasi. Seakan menjadikan dunia tanpa batas. Hal ini juga
meningkatkan peredaran dan perdagangan narkoba di seluruh dunia, termasuk di
Indonesia.
Meningkatkannya kejahatan narkoba akan mengancam
keselamatan, keamanan, dan kesejahteraan masyarakat. Indonesia bekerja sama
dengan negara-negara ASEAN menyusun langkah-langkah dalam mencapai “ASEAN Drug Free 2015”. Semua negara
saling menukar informasi dalam hal rehabilitasi, pencegahan, dan penegakan
hukum tentang masalah narkoba.
(Sumber : Buku Siswa Tema 4 Globalisasi,
Kelas VI, halaman. 83)
|
18.
Meningkatkannya kejahatan narkoba akan mengancam keselamatan,
keamanan, dan kesejahteraan masyarakat. Kepanjangan kata yang bercetak tebal
adalah ....
C. Jawablah soal dibawah ini dengan benar
!
19.
Perbaikilah kalimat yang bercetak miring pada teks di
atas sehingga menjadi kalimat efektif ?
20.
Berdasarkan teks di atas, apa makna dunia
tanpa batas ?
KD : 3.3 Menjelaskan cara menghasilkan,
menyalurkan, dan menghemat energi listrik
|
A.
Pilihlah salah satu jawaban
yang paling tepat !
21.
Komponen utama dalam PLTA adalah ….
a. turbin/generator
|
b. tenaga surya
|
c. kincir angin
|
d. nuklir
|
22.
Pada prinsipnya PLTA adalah mengubah
energi… menjadi energi listrik.
a. gerak
|
b. listrik
|
c. kimia
|
d. panas
|
23.
Energi listrik disalurkan ke gardu
induk melalui …
a. turbin
|
b. SUTET
|
c. generator
|
d. tiang listrik
|
24.
Berikut ini adalah tindakan pemborosan
energi listrik , kecuali .…
a.
menggunakan kipas angin dan AC secara bersamaan
b. menyalakan
kipas angin saat udara sejuk
|
c. meninggalkan
rumah dalam keadaan lampu menyala
d. mematikan
tv saat tidak menonton
|
25.
Dibawah ini yang termasuk energi alternatif adalah ….
a. batubara
|
b. pertamax
|
c. tenaga surya
|
d. minyak tanah
|
B. Isilah titik-titik
dibawah ini dengan jawaban yang benar !
26.
Pembangkit listrik dapat dihasilkan dengan
memanfaatkan sumber energi yang tersedia di alam. Contohnya PLTA, PLTU, PLTS,
PLTN, PLTG. Kepanjangan PLTS adalah …
27.
Jika lampu mati karena hubungan singkat
disebut …
28.
Listrik sampai ke rumah melalui rangkaian …
C. Jawablah soal dibawah ini dengan benar
!
29.
Bagaimana cara menghemat listrik ?
30.
Apa dampak dari pemborosan energi ?
KD : 3.3 Menganalisis posisi
dan peran Indonesia dalam kerja sama di bidang ekonomi, politik, sosial,
budaya, teknologi, dan pendidikan dalam lingkup ASEAN.
|
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling
tepat !
31.
Yang merupakan barang-barang produk
luar negeri di bawah ini adalah ….
a. sambal lado
|
b. batik
|
c. angklung
|
d. karpet Persia
|
32.
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini !
1. Pencegahan
narkoba dan penanggulangannya
2. Festival
lagu-lagu daerah
|
3. Penanggulangan
bencana alam
4. Perlindungan
terhadap anak cacat
|
Yang
bukan kerjasama Indonesia dengan negara-negara di Asia Tenggara di bidang sosial di masa globalisasi adalah
….
a. 1
|
b. 2
|
c. 3
|
d. 4
|
33.
Kerjasama dengan negara-negara ASEAN
dinamakan kerjasama ….
a.
regional
|
b.
multilateral
|
c.
bilateral
|
d.
internasional
|
34.
Membentuk kawasan perdagangan bebas ASEAN adalah bentuk kerjasama dalam bidang …
a. politik
|
b. sosial
|
c. ekonomi
|
d. budaya
|
35.
Peran Indonesia dalam ASEAN di bidang olahraga
adalah ....
a. menjadi tuan
rumah penyelenggara SEA Games
b. memprakarsai
berdirinya ASEAN
|
c. mengirimkan
pasukan Garuda ke Kamboja
d. menjadi tuan
rumah KTT ASEAN
|
B. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !
36. Indonesia menjalin kerjasama bilateral dengan negara lain-lain,
seperti negara Malaysia, Singapura, Jepang. Kerjasama bilateral
adalah …
37. Teknologi
yang mempengaruhi globalisasi adalah …
38. Kita
dapat melihat langsung pertemuan menteri APEC di Filipina melalui siaran televisi. Hal ini merupakan dampak dari kemajuan
…
C. Jawaban soal dibawah ini dengan benar !
39. Berilah 2 contoh peranan Indonesia dalam
ASEAN di bidang ekonomi ?
40. Berilah 2 contoh kerjasama
ASEAN di bidang kebudayaan ?
KD : 3.1. Memahami reklame
|
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling
tepat !
41.
Reklame tujuanya menarik minat pembeli
disebut reklame ….
a. komersial
|
b. non
komersial
|
c. layanan
masyarakat
|
d.
pendidikan
|
42.
Berikut hal yang harus diperhatikan
dalam membuat reklame, kecuali….
a. slogan
panjang dan bertele-tele
b. bahasa
yang baik dan menarik dengan ukuran huruf yang sesuai
c. ilustrasi
yang baik dan mudah di ingat
d. tata
letak gambar dan tulisan baik
|
43.
Syarat-syarat untuk membuat poster
adalah ….
a. menggunakan
bahasa tidak mudah dipahami
b. kalimat
yang panjang dan tidak bermakna
|
c. dikombinasikan
kata-kata dan gambar
d. menggunakan yang mudah
rusak/ robek
|
44.
Poster digunakan untuk keperluan dibawah
ini, kecuali ….
a. niaga
|
b.
kegiatan pamer foto
|
c.
pendidikan
|
d. layanan
masyarakat
|
45.
Media publikasi yang terdiri atas
tulisan, gambar maupun kombinasi antar keduanya yang memiliki tujuan untuk
memberikan informasi kepada khalayak ramai disebut…
a. iklan
|
b. logo
|
c. reklame
|
d. poster
|
B.
Isilah
titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !
46.
Salah satu yang harus diperhatikan dalam membuat
reklame adalah Slogan. Slogan dalam sebuah reklame harus ….
47.
Berdasarkan sifatnya, reklame ada 2 macam
yaitu … dan ....
48.
Reklame harus dibuat secara menarik agar pembaca
mau mengikuti anjuran atau membeli barang yang ditawarkan. Tujuan pembuatan
reklame adalah ....
C. Jawablah soal dibawah ini dengan benar !
49.
Apa yang dimaksud reklame ?
50. Tuliskan
2 contoh reklame ?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar