Tulisan berjalan

"Selamat Datang di https://tasihat197.blogspot.com/"

16 Maret 2018

Cara terbaru login Info GTK melalui Akun SimPKB

Assalamualaikum, teman-teman Kali ini saya akan membagikan informasi mengenai cara terbaru yang mungkin tema-teman masih belum banyak mengtahuinya. Baiklah teman-teman kila langsung saja ke intinya. Teman-teman mungkin ada yang mencoba untuk melakukan login info GTK ke laman ini http://info.gtk.kemdikbud.go.id/.

Nah, untuk pembaharuan Link Info GTK ditahun pelajaran ini yaitu  2017-2018, teman-teman mesti memiliki akun SimPKB atau simGPO dan telah tergabung kedalam komunitas GTK seperti KKG,  MGMP dan sebagainya sesuai dengan komunitas GTK yang bersangkutan. Jika belum memiliki atau mengaktifkan SimPKB dan tergabung ke Komunitas GTK, maka jangan harap untuk dapat melihat Info GTK.

Untuk bisa login dan melihat Info GTK, silahkan teman-teman menuju ke https://app.simpkb.id/, seperti gambar berikut ini:


Selanjutnya klik Layanan Info GTK. Maka, apa yang teman-teman cari akan muncul. Jika belum tampil, kemungkinan  server sedang menjalani perbaruan/perbaikan data. 

Setelah laman infoGTK tampil, perlu bagi teman-teman untuk memastikan, hal-hal berikut ini:

    Pastikan bahwa Jumlah Jam Mengajar (JJM) di Dapodik apakah sudah Valid dan Linier.

  •  NIlai UKG 2015-2016 dapat diinput di aplikasi Dapodik. 
  • Cek lagi Gaji Berkala di input Dapodik, dan sesuaikan dengan yang ada di Lampiran Info GTK.  
  • Pastikan juga bahwa GTK yang bersangkutan sudah Bergabung di Komunitas SIM PKB. 
  • Pastikan Absen GTK On Line.
  • Kemudian lihat SK TPG apakah sudah keluar atau belum, jika belum harap untuk bersabar untuk   menunggu. 
  • Jika nanti SK PTG ada yang keliru atau salah segera untuk melakukan perbaikan. 
  • Cek juga data-data yang lainnya, seperti kelayakan untuk mengajukan Usulan GBPNS bagi guru yang NonPNS. 
  • Agar Info GTK melalui simPKB bisa diakses para GTK maka nomor Peserta UKG harus diinput melalui aplikasi Dapodik. 
  • Alternatif  link https://paspor.simpkb.id/casgpo/login
Demikian informasi mengenai cara login Info GTK

Tidak ada komentar:

Posting Komentar